Disable sementara aturan pada Iptables  ncuptea blog

Disable sementara aturan pada Iptables

Pada beberapa situasi tertentu kadang aturan yang telah kita buat di Iptables menjadi penghalang kecil, jika hal ini terasa sangat menyulitkan, kali ini ada cara efektif untuk mendisable aturan pada iptables secara temporer/sementara.

Buat scrip untuk men-stop/disable Iptables, contoh di bawah scripnya di letakkan pada direktori /etc/iptables.stop :
nano /etc/iptables.stop

Isikan di iptables.stop ini sebagai berikut :
echo "Stopping firewall and allowing everyone..."
iptables -F
iptables -X
iptables -t nat -F
iptables -t nat -X
iptables -t mangle -F
iptables -t mangle -X
iptables -P INPUT ACCEPT
iptables -P FORWARD ACCEPT
iptables -P OUTPUT ACCEPT

Simpan lalu keluar dari editor.

Pastikan /etc/iptables.stop ini dapat di exekusi, caranya sebagai berikut :
sudo chmod +x /etc/iptables.stop

Untuk menjalankannya maka sebagai berikut :
sudo /etc/iptables.stop

No comments:

Facebook Blogger Plugin: Brought to by CITEUREUP FOUNDATION Enhanced by ncuptea

Post a Comment

Berkomentarlah dengan bijak untuk pengembangan dan sekaligus menjadi pembelajaran kita bersama.

Pilih Name/Url untuk mempermudah memasukan id anda!