Install Webmin di fedora 13  ncuptea blog

Install Webmin di fedora 13

Pada versi artikel terdahulu pernah dibahas install webmin di ubuntu, dan untuk sekarang saya coba menjelaskan bagaimana installasi webmin di fedora core 13. Maksud dari webmin sendiri ialah untuk memanage si fedora ini dari komputer lain dalam suatu jaringan via browser seperti firefox misalnya.

Tahapan install sebagai berikut :
  • Buka terminal pada Fedora core 13
  • Login sebagai root
  • ketikan nano /etc/yum.repos.d/webmin.repo kemudian isikan script seperti dibawah ini :
[Webmin]
name=Webmin Distribution Neutral
baseurl=http://download.webmin.com/download/yum
enabled=1

  • Tekan Ctrl+O untuk save dan Ctrl+X untuk keluar dari teks editor nano
  • Ketikan rpm --import http://www.webmin.com/jcameron-key.asc lalu tekan enter
  • Ketikan yum install openssl-devel perl perl-Net-SSLeay perl-Crypt-SSLeay lalu tekan enter
  • Lakukan install dengan mengetikan yum install webmin
  • Test dari browser komputer lain dengan url https://ip-fedora:10000

Selamat mencoba

No comments:

Facebook Blogger Plugin: Brought to by CITEUREUP FOUNDATION Enhanced by ncuptea

Post a Comment

Berkomentarlah dengan bijak untuk pengembangan dan sekaligus menjadi pembelajaran kita bersama.

Pilih Name/Url untuk mempermudah memasukan id anda!