Perbaiki flashdisk terinfeksi virus shortcut  ncuptea blog

Perbaiki flashdisk terinfeksi virus shortcut

Bukan hal baru terinfeksi virus shortcut sungguh mengesalkan bukan terlebih jika datang jauh-jauh ke warnet atau rental komputer untuk mem-print hasil kerjaan dan data kita tersebut di shortcut oleh infeksi virus di warnet dan tidak bisa untuk dibuka...

Kira - kira seperti itu gambaran umumnya tentang virus shortcut, oke disini ada beberapa tips untuk memperbaiki infeksi virus ini pada data..simak berikut ini :
  • Flash disk disini sudah dianggap terinfeksi virus shortcut dan semua folder di flashdisk tidak bisa dibuka sama sekali walaupun virusnya sudah di bersihkan oleh Anti Virus.
  • Delete atau hapus saja folder atau file yang ada panahnya (icon shorcut)
  • Di Eplorer masuk ke Folder Options lalu pilih tab View, cari dan hilangkan ceklist pada Hide protected operating system files (Recommended) dan pilih opsi Show hidden files and folders lalu Apply dan OK.
  • Nah jika langkah diatas sudah diikuti biasanya file atau folder data kalian di Flashdisk akan terlihat.

Selamat mencoba........

1 comment:

  1. boleh dicoba bro ilmunya,ada tambahan,pke software uplisoft tuh biar tambah ok.....by naz_4j3

    ReplyDelete

Berkomentarlah dengan bijak untuk pengembangan dan sekaligus menjadi pembelajaran kita bersama.

Pilih Name/Url untuk mempermudah memasukan id anda!