Wine mungkin ini terdengar seperti anggur namun Wine yang satu ini tidak memabukan dan berjenis perangkat lunak linux yang berfungsi untuk menjalankan atau menginstall software bawaan microsoft windows beridentik executable (.exe) dalam linux, analoginya ini seperti winamp (windows) berfungsi sebagai media pemutar atau bisa dikatakan aplikasi untuk install software windows di linux jadi jangan berkecil hati akan kehilangan software keyangan kalian pada saat bermigrasi OS dari windows ke linux karena wine tergolong aplikasi linux yang powerfull. Untuk installasinya cukup ketikan pada terminal spt di bawah ini :
sudo apt-get install wine
Semoga berhasil!
berhasil mas, thanks tipsnya..disangka saya error pada messagenya itu karena corupt pada commprestan pertamanya...lanjut terus!!
ReplyDeleteThankss for posting this
ReplyDelete